Bengkel Musikalisasi Puisi diselenggarakan di Hotel Brizky Palu pada Selasa–Kamis, 29–31 Maret 2022.
Kegiatan ini diikuti oleh 10 tim dari SMA sederajat yg ada di Kota Palu dan sekitarnya. Masing-masing tim diwakili oleh lima siswa dan satu guru pendamping.
Reda Linda Gaudiamo, seorang pakar musikalisasi puisi tingkat nasional menjadi narasumber selama tiga hari pelaksanaan kegiatan ini.
#musikalisasipuisi
#bengkelmusikalisasipuisi
#BalaiBahasaProvinsiSulawesiTengah







