Penyerahan hadiah kepada para pemenang Festival Musikalisasi Puisi Digital Tingkat Sulawesi Tengah 2021 oleh Kepala Subbagian Tata Usaha, St. Rahmah, S.S., M.Pd. pada Senin, 25 Oktober 2021 di Ruang Perpustakaan BBPST. Selamat kepada pemenang Festival Musikalisasi Puisi Digital Tingkat Sulawesi Tengah 20211. Pemenang 1: SMA Negeri Model Terpadu Palu2. Pemenang 2: SMA Negeri 1 Toili Tim 13. Pemenang 3: SMK …
Read More »Bimbingan Teknis Pemberdayaan Komunitas Literasi di Provinsi Sulawesi Tengah
Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa mengadakan kegiatan Bimbingan Teknis Pemberdayaan Komunitas Literasi di Provinsi Sulawesi Tengah pada Selasa–Jumat, 19–22 Oktober 2021 di Hotel Santika, Palu. Kegiatan ini diikuti oleh pengurus komunitas literasi sebanyak 50 orang yang berasal dari 13 kabupaten/kota di Provinsi Sulawesi Tengah. Acara tersebut dibuka oleh Dr. Fairul Zabadi dan Ketua FTBM Pusat, Heru Kurniawan. Kegiatan tersebut bertujuan …
Read More »Webinar Kelas Menulis membuka Pendaftaran Peserta
Hai, #SahabatBahasa👋Ayo, ikuti Webinar Kelas Menulis, tingkatkan kemampuan diri dalam menulis.Kelas ini akan dibimbing langsung oleh penulis berpengalaman. Ayo, tunggu apalagi.Kelas ini terbatas untuk 50 orang, lho.Tautan pendaftaran ada di bio Ig ☝Sampai berjumpa di kelas #SahabatBahasa😊
Read More »Duta Bahasa Sulteng Meraih Posisi Sebagai Harapan III dalam Ajang Duta Bahasa Nasional 2021
Hai, #SahabatBahasa👋Terima kasih atas dukungan dari #SahabatBahasa 🙏🏻Sulawesi Tengah dalam ajang Duta Bahasa Nasional 2021 meraih posisi sebagai Harapan III 🏆 Selamat @avikdr dan @sherina.lauren 🥳
Read More »Upaya Revitalisasi Bahasa Tolitoli Berbasis Komunitas
Pusat Pengembangan dan Perlindungan Bahasa dan Sastra pada Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, sejak bulan April 2021, melakukan upaya revitalisasi Bahasa Tolitoli berbasis komunitas. Revitalisasi ini dimaksudkan sebagai upaya menciptakan bentuk dan fungsi baru tertentu terhadap bahasa Tolitoli dengan tujuan untuk menjaga bahasa Tolitoli dari ancaman kepunahan melalui peningkatan penggunaannya dan menambah jumlah penuturnya.Sebagai …
Read More »BBPST menerbitkan kamus bergambar bahasa Indonesia-Kaili Ledo-Inggris
Salah satu bentuk dukungan Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah pada pelestarian bahasa daerah di Sulawesi Tengah adalah menyusun dan menerbitkan kamus bergambar bahasa Indonesia-Kaili Ledo-Inggris.Kamus ini diperuntukkan bagi anak-anak, baik tingkat sekolah dasar maupun taman kanak-kanak. Revitalisasi bahasa Kaili di kalangan generasi muda harus ditingkatkan. Generasi muda, mulai dari usia anak-anak hingga usia remaja harus memiliki sikap positif terhadap bahasa …
Read More »Pengumuman Pemenang Musikalisasi Puisi Digital 2021
Selamat kepada para pemenang, bagi yang belum beruntung jangan patah semangat dan tetap berkarya.
Read More »Menjalin Indonesia dari Sulawesi Tengah Tahun 2021
Kegiatan “Menjalin Indonesia dari Sulawesi Tengah Tahun 2021” dalam rangka merayakan Bulan Bahasa dan Sastra Tahun 2021 melalui aplikasi Zoom dan Kanal Youtube, Jumat, 5 Oktober 2021 pukul 13.00–15.00 WIT sukses diselenggarakan. Menjalin Indonesia dari Sulawesi Tengah menyuguhkan tampilan video profil BBPST, kilas balik kegiatan BBPST tahun 2021, video dukumenter penyusunan kamus bergambar bahasa Indonesia-Kaili Ledo-Inggris, serta produk unggulan BBPST. …
Read More »Sidang Komisi Bahasa Daerah (Kaili, Saluan, Bungku, Pipikoro, dan Buol) Tahun 2021
Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah mengadakan kegiatan Sidang Komisi Bahasa Daerah (Kaili, Saluan, Bungku, Pipikoro, dan Buol) Tahun 2021 pada tanggal 3 s.d. 5 Oktober 2021 di Hotel Best Western Plus Coco, Palu.Kepala Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah, dalam hal ini diwakili oleh Kepala Subbagian Tata Usaha, St. Rahmah, S.S., M.Pd. membuka Sidang Komisi Bahasa Daerah secara langsung yang merupakan …
Read More »(BBPST) menyelenggarakan kegiatan Webinar Bedah Buku “Kayori: Seni Merekam Bencana, Pengingat bagi Manusia Pelupa”
Balai Bahasa Provinsi Sulawesi Tengah (BBPST) menyelenggarakan kegiatan Webinar Bedah Buku “Kayori: Seni Merekam Bencana, Pengingat bagi Manusia Pelupa” pada hari Selasa, tanggal 28 September 2021 secara daring. Kegiatan ini dimulai pada pukul 09.00 Wita yang dibuka oleh Kepala BBPST, Dr. Sandra Safitri Hanan, S.S.,M.A. dan dihadiri sekitar 100 orang peserta. Hadir sebagai pembicara/narasumber dalam kegiatan ini adalah Ibe S …
Read More »